Alinco Radio Rig DR-735

Dual-band Alinco DR-735 mencakup 2 range frekuensi VHF dan UHF. Daya dapat dipilih pada 50, 20 atau 5 watt. Layar ekstra besar mendukung lampu latar RGB multi-warna yang dapat dipilih. Tersedia 1000 channel. Layar bisa dilepas. Panel belakang memiliki dua port speaker. Disediakan dengan mikrofon DTMF backlit EMS-79.

Category: